Jika pembaca adalah seorang profesional dan berniat menjadi seorang mahasiswa doktoral. Saya merasakan beberapa tantangan dan transisi yang bisa dijelaskan dari paper di tautan ini.
Paper itu membahas challenges transisi dari seorang profesional menjadi seorang PhD Student. Satu hal yang paling jelas, adalah kalau di perusahaan sebagai seorang profesional, kita adalah problem solver sedangkan di PhD itu kita adalah problem seeker. Berbeda, tapi sangat fundamental.
Btw, semoga paper ini bisa memberikan penjelasan.